3 Layanan Google yang Jarang Diketahui Orang

Posted by



Google Drive dan Gmail merupakan layanan terpopuler dari besutan  Google. Namun, sebenarnya ada beberapa layanan lainnya, yang jarang atau belum banyak diketahui oleh semua orang, dan itupun juga sangat bermanfaat.
Nah, Sisbro Update harus tahu apa saja sih layanan Google yang jarang diketahui orang, Berikut ini merupakan 3 Diantaraya:

1. Google Input Tools

Kegunaan Google Input Tools yaitu pengguna internet bisa mengetik pada situs web kedalam bahasa pilihan. Pengguna juga dapat menambah kata kedalam sebuah kamus khusus yang kemudian dipakai untuk penggunaan setelahnya. Layanan ini digunakan secara offline dan sudah mempunyai ekstensi chrome, program windows dan aplikasi berbasis android yag bisa di pasang pada pengguna.

2. Google Person Finder

yang kedua adalah Google Person Finder merupakan layanan penting yaitu memungkinkan pemakai untuk mengetahui orang-orang tercinta sesudah bencana alam ataupun musibah kemanusiaan yang sedang terjadi.
Dengan layanan tersebut pemakai ataupun pengguna bisa mencari informasi-informasi terkait setiap orang yang keselamatannya sangat mengkhawatirkan. Relawan, peduduk setempat, responden pertama, juga bisa mencantumkan informasi yang sudah mereka kantongi seputar bencana yang sedang terjadi lalu di unggah pada situs berita atau web.

3.Get your bussines online (GYOB)

Yaitu pengguna bisa menempatkan bisnis yang dijalankan dengan bentuk peta digital yang terdaftar lengkap di searching Google maupun Google maps.
Bisa diartikan, ini sama dengan profil Google gratisan untuk pengguna bisnis. Pemakai bisa melihat bilamana daftar ini  muncul atau keluar ketika orang mencarinya di Google

Namun sayangnya, ketiga layanan tersebut hanya beberapa yang bisa di nikmati pengguna di indonesia seperti, Google input tools dan Google person finder bisa di nikmati dalam negeri. Sedangkan layanan Google person finder hanya bisa bekerja pada saat terjadi bencana alam ataupun kemanusiaan saat itu juga, sehingga ketika di coba pada saat tidak ada bencana , maka layanan tersebut tidak bisa diakses.


Blog, Updated at: 8:40 AM

0 Comment:

Post a Comment

Tinggalkan jejak komentar anda?

KAMU HARUS TAHU

ARCHIVE

LABELS

UPDATE VIA EMAIL
Berlangganan artikel via email!